Berita Wabup Suiasa Terima Kunker Bupati Magelang

  • Wabup Suiasa Terima Kunker Bupati Magelang, Jawa Tengah

    FORUM Keadilan Bali – Wakil Bupati Badung I Ketut Suiasa menerima kunjungan kerja (kunker) Bupati Magelang, Zaenal Arifin beserta jajarannya terkait penyusunan perencanaan pengawasan berbasis risiko dan mendukung sasaran strategis mewujudkan kesejahteraan masyarakat di Ruang Nayaka Gosana I, Puspem Badung, Kamis (23/11). Kunjungan kerja ini dihadiri Asisten Pemerintahan dan Kesra I Nyoman Sujendra, Kadis P2KBP3A […]