FORUMKEADILANBali.com – I Gusti Ngurah Jaya Negara dan I Kadek Agus Arya Wibawa resmi ditetapkan Komisi Pemilihan Umum (KPU) Denpasar sebagai pasangan Walikota dan Wakil Walikota Denpasar terpilih dalam Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak 2024. Pengumuman ini disampaikan dalam Rapat Pleno Terbuka Penetapan Pasangan Calon Walikota dan Wakil Walikota Terpilih Kota Denpasar, berlangsung di Prime […]
If you appreciate our content, kindly consider supporting our site by disabling your adblocker. Our ability to continue producing high-quality content, which you can enjoy without any cost, relies on the revenue generated from advertisements.