Liga Champions

  • Liga Champions, Real Madrid Taklukkan Atalanta 3-2

    FORUMKEADILANBali.com – Real Madrid meraih kemenangan setelah menaklukkan tuan rumah Atalanta 3-2 dalam matchday ke-6 Liga Champions 2024/2025 di Gewiss Stadium, Rabu (11/12/2024) dini hari WIB. Tiga gol Los Blancos masing-masing dicetak Kylian Mbappe, Vinicius Junior, dan Jude Bellingham. Sementara Atalanta hanya bisa membalas melalui gol Ademola Lookman dan Charles De Ketelaere. Torehan tiga poin […]